Rabu, 15 Agustus 2012

SEO (Search engine optimization)

Postingan pertama di blog "Kawan SEO", semoga menjadi awal yang baik buat blog ini. Dan untuk yang pertama ini, saya akan memberikan sedikit penjelasan tentang SEO (Search engine optimization). Pengertian berikut adalah hasil dari pemikiran saya sendiri setelah membaca beberapa referensi tentunya. Semoga tidak salah ya, dan kalaupun salah semoga tidak terlalu "selenco" banget. hehehe

SEO (Search engine optimization) adalah suatu cara untuk menjadikan web atau halaman suatu web menjadi nomor satu (yang terbaik) dalam mesin pencari, dengan menggunakan cara-cara tertentu. Baik cara yang benar ataupun cara yang kurang benar.

Adapun cara-cara yang dapat digunakan untuk mendongkrak posisi web dalam mesin pencarian ada cukup banyak. Seperti SEO on page dan SEO off page, serta beberapa cara lainnya yang tidak akan saya bahas pada kesempatan kali ini. Mungkin pada kesempatan berikutnya.

Sekian dulu post pertama saya tentang SEO kali ini.

Sumber gambar : http://www.seoindiabizz.com

Related Post



0 Responses to “SEO (Search engine optimization)”

Posting Komentar

Blogger yang baik selalu meninggalkan jejak.

All Rights Reserved KAWAN SEO | Blogger Template by Bloggermint