Senin, 17 September 2012

Kriteria Tempalate Blog Yang SEO Friendly

Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan sedikit postingan tentang Kriteria Tempalate Blog Yang SEO Friendly. Mungkin sedikit mirip dengan postingan saya kemarin tentang Tips memilih Template Blog. Tapi tak apalah, yang penting bisa share dengan kawan-kawan dan juga bisa buat isi blog ini.

Tidak usah terlalu lama bicara yang ngak jelas, mending langsung kita mulai saja membicarakan Kriteria Tempalate Blog Yang SEO Friendly.

Kriteria Tempalate Blog Yang SEO Friendly antara lain :


  1. Struktur kode HTML halaman yang valid : walau saya sendiri juga kurang tahu struktur HTML yang benar itu bagaimana( mungkin diantara kawan-kawan ada yang tahu?? kalau ada yang tahu, saya diberitahu ya. hehe)
  2. Kecepatan loading halaman : Semakin ringan blog dibuka, pengunjung pun akan semakin suka dengan blog kita.
  3. Navigasi yang tertata rapi dan strategis : Penempatan widget harus sesuai dengan kebutuhan, agar tidak terlalu berat saat loading.
  4. Umur blog maupun umur halaman : Semakin tua umur blog maka akan semakin disukai oleh mbah google.
  5. Meta Tag : Harus memiliki meta tag yaitu deskripsi dan keyword.
  6. Keyword : Keyword harus sesuai dengan isi dari blog kita.
  7. Popularitas dan reputasi blog : Semakin populer blog sobat, semakin baik reputasi tapi populer yang dimaksud adalah dilihat dari segi konten yang normal.
  8. Peta situs : Tujuannya agar, google lebih mudah dalam menelusuri isi dari blog kita.
  9. Minimalkan link keluar 
  10. Backlink yang berkualitas dan valid 
Mungkin sedikit ini yang dapat saya share pada kesempatan kali ini.

Related Post



0 Responses to “Kriteria Tempalate Blog Yang SEO Friendly”

Posting Komentar

Blogger yang baik selalu meninggalkan jejak.

All Rights Reserved KAWAN SEO | Blogger Template by Bloggermint